Forkopimcam Kecamatan Mantup Melaksanakan Ziarah Ke makam Mbah Sedo Margi Mantup di Hari Jadi Lamongan Yang ke 454 Tahun.




Lamongan,- Nuswantoropos.com. Ziarah Makam Mbah wali leluhur  cikal bakal Desa Mantup merupakan Ziarah yang dilakuk Rpan kedua kalinya bertepatan memperingati hari Jadi Lamongan (HJL) yang Ke 454 Tahun.Kali ini Pada Rabu  Pukul 07:30 Wib.(24/05/2023)seluruh Forkopimcam Kecamatan Mantup dan juga perwakilan dari Bupati Lamongan Kadis UMKM KOP Lamongan ( Ibu Etik Sulistiani,S.sos.Msi).telah hadir dan antusias bersamaan di Makam Mbah wali Sedo Margi Mantup.


"Makam Mbah Wali Sedo Margi merupakan makam yang di keramatkan oleh Masyarakat setempat dan juga salah satu Makam wali yang masih ada garis keturunan dari Raden Paku Sunan giri Gresik.Makam patut untuk di jaga dan di lestarikan oleh pemerintah Kabupaten Lamongan agar bisa Menjadi tempat Wisata realigius dan ramai pengunjung sehingga bisa menunjang Ekomoni masyarakat setempat.

"Di acara ini Camat Mantup( Suwanto Sastrodharjo ,S.STP.MM). Menyampaikan bahwa Makam Mbah Sedo Margi,sempat Mau di Explorasi oleh Dinas Pariwisata Kapupaten Lamongan,dan kegiatan ziarah ini merupakan kegiatan yang di laksanakan yang ke 2 kalinya di Hari jadi Lamongan(HJL).kegiatan ini merupakan rangkian dalam acara HJL yang Ke 454 Tahun.kita mengenang leluhur supaya kecamatan Mantup di berikan barokah oleh Allah SAW,"tuturnya

"Kadis UMKM SOP Lamongan( Etik Sulistianai S.sos,MSi). menyampaikan permintaan maaf,karena Pak Bupati tidak bisa hadir ke sini   dan di wakilkan ke saya,"tuturnya
Beliau juga menyampaikan dan memberi saran kepada Kades Mantup jika mempunyai rencana untuk menjadikan tempat wisata sangat bagus sehingga bisa menunjang perekonomian Masyarakat setempat karena pengunjung banyak yang dari luar daerah,"ucapnya

"Yang hadir dalam acara ini,
(Camat Mantup) Suwanto Sastrodharjo, SPT MM).(wakapolsek Mantup).IPTU Ismaun (wakil Danramil Mantup)SERMAN EDI.(Kadis UMKM KOP LAMONGAN).Ibu Etik Sulistiani S.sos.MSi.(Korwil Pendidikan)Bapak Ndari (Sekcam).Bapak Sekar, S.H.MM.(UPT Pertanian)Bapak Budi.Kades Se Kecamatan Mantup.(KA UPT Puskismas)Dr.Hidayati Khorunisa.(Kepala KUA)Imam Wahyudi,kepala sekolah SMP Mantup,Kepala Sekolah SMAN 1 Mantup.Aipda Lutfi,Imam Satpol PP.

"Dalam giat kali ini di tutup dengan Doa  dan kegiatan berjalan lancar dan kondusif aman. (GunLA)
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url